Minggu, 27 Februari 2011

Mount Everest Gunung Tertinggi Di Dunia, Dimanakah Gunung Tertinggi Di Tata Surya?

gambar gunung tertinggi dan terbesar di dunia tata surya, gunung berapi aktif, planet mars, galaksi, kejadia spektakuler gambar gunung tertinggi dan terbesar di dunia tata surya, gunung berapi aktif, planet mars, galaksi, kejadia spektakuler

Banyak kejadian maupun tempat-tempat menakjubkan di alam semesta ini, dan salah satu tempat itu adalah sebuah Gunung Terbesar dan Tertinggi di Tata surya bermana Olympus Mons, yang berlokasi di planet Mars.
Gunung ini menjulang dengan tinggi mencapai 27 km dan memiliki diameter 550 km. Pada bagian kakinya, Olympus Mons di kelilingi oleh tebing terjal dengan ketinggian minimum 6 km dan pada bagian puncaknya, gunung ini memiliki kawah berdiameter 85 km, hmm....

gambar gunung tertinggi dan terbesar di dunia tata surya, gunung berapi aktif, planet mars, galaksi, kejadia spektakuler


Saking besarnya gunung ini, kitapun bisa menumpukkan tiga buah Mount Everest yang merupakan Gunung tertinggi di Bumi, dan gunung ini masih lebih tinggi dari tumpukan itu.

gambar gunung tertinggi dan terbesar di dunia tata surya, gunung berapi aktif, planet mars, galaksi, kejadia spektakuler


Gunung berdiameter terbesar di bumi adalah pegunungan Mauna Loa (Hawai) yang memiliki diameter sepanjang 120 km.
Coba kita bandingkan dengan diameter Olympus Mons yang sepanjang 550 km, ckkckckc.. Tak ada apa-apanya!

Terselubung

0 Komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More